Sabtu, April 09, 2011
Sajak Bebuku, episode enam
... Kita sedang menyusun buku.
Memilah mana diksi mana kenangan.
Apakah kau mengenaliku sebagai huruf yang menginginkan jilid?
Dari sisa-sisa pelarian dunia Juliette juga Nurbaya.
Dan baru ingat, bagaimana bila ini menjadi paragraf terakhir?
~ Thiya Renjana ~
Ruang kerja DPS Palasari, Bandung
09042011-12:30PM
Rintik: Aku dan Sajak
Gurat Sajak oleh Semesta Renjana kala 18.21
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
|
|
|
|
||||||||||||||||||
|
0 Jejak:
Posting Komentar